{"id":4569,"date":"2020-11-24T06:16:25","date_gmt":"2020-11-24T06:16:25","guid":{"rendered":"https:\/\/zurapedia.org\/?p=4569"},"modified":"2020-12-01T14:42:49","modified_gmt":"2020-12-01T14:42:49","slug":"persiapan-sebelum-rafting-di-bali","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/zurapedia.org\/persiapan-sebelum-rafting-di-bali\/","title":{"rendered":"Persiapan Sebelum Rafting Di Bali"},"content":{"rendered":"\n

Ingin berlibur, tetapi bingung mau ngelakuin kegiatan apa? Kegiatan liburan yang sederhana tetapi berkesan? Kenapa tidak coba berlibur ke Bali. Di Bali, Anda bisa melakukan aktivitas apapun, seperti melakukan rafting<\/em>. Rafting di Bali<\/a> cukup menyenangkan. Maka dari itu, Anda wajib mencobanya.<\/p>\n\n\n\n

Apa Itu Rafting?<\/strong><\/h2>\n\n\n\n
\"Apa<\/figure><\/div>\n\n\n\n

Mungkin, sebagian orang masih belum memiliki gambaran yang jelas mengenai rafting di Bali.<\/p>\n\n\n\n

Apa itu rafting<\/em>? Rafting <\/em>atau arum jeram ini berasal dari kata \u201cwhitewater rafting\u201d yang memiliki artian sebagai mengarungi aliran sungai menggunakan perahu dan kekuatan dalam mendayung.<\/p>\n\n\n\n

Rafting <\/em>menurut International Rafting Federation adalah aktivitas manusia untuk mengarungi sungai dengan mengandalkan keterampilan serta kekuatan fisik pada saat mendayung perahu dengan bahan lunak, yang mana aktivitas ini masuk ke dalam kegiatan sosial, komersial, dan olahraga.<\/p>\n\n\n\n

Jadi, pada saat Anda mengetahui pengertian dari rafting. Maka, disaat berlibur ke Bali jangan lupa untuk mencoba melakukan aktivitas rafting. Aktivitas rafting ini lebih dibilang cocok buat Anda yang menyukai sport tourism<\/em>.<\/p>\n\n\n\n

Maka dari itu, jangan sampai Anda ketinggalan berlibur rafting di Bali<\/a> <\/strong>saat ini. Jangan lewatkan kesempatan satu ini, ketika berlibur ke Bali.<\/p>\n\n\n\n

Apa yang Harus Dipersiapkan Oleh Diri Sebelum Melakukan Rafting?<\/strong><\/h2>\n\n\n\n
\"Apa<\/figure><\/div>\n\n\n\n

Membahas mengenai rafting atau arum jeram, tentu perlu persiapan yang begitu matang. Apa saja kira-kira yang harus dipersiapkan sebelum melakukan rafting?<\/p>\n\n\n\n

Sebelum melakukan aktivitas rafting, inilah hal yang perlu dipersiapkan sebelum berangkat ke tempat untuk rafting,diantaranya sebagai berikut:<\/p>\n\n\n\n

1. Pakaian<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

Pada saat Anda merencanakan untuk melakukan rafting<\/em>, maka sebelum berangkat ke tempat lokasi rafting di Bali pastikan Anda sudah menggunakan pakaian yang tepat. Pastikan Anda untuk menggunakan pakaian yang nyaman untuk dipakai.<\/p>\n\n\n\n

Anda bisa menggunakan pakaian olahraga yang berbahan katun. Dengan menggunakan bahan katun maka akan memudahkan Anda bergerak ketika melakukan aktivitas rafting.<\/p>\n\n\n\n

Jangan sampai menggunakan jeans pada saat melakukan rafting, karena pada saat rafting tubuh Anda akan basah terkena air dan pastinya apabila mengenai jeans akan membuat berat celana yang Anda kenakan.<\/p>\n\n\n\n

2. Alas Kaki<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

Perhatikan penggunaan alas kaki sebelum melakukan aktivitas rafting<\/em>, salah satu hal yang wajib dipersiapkan.<\/p>\n\n\n\n

Alas kaki yang bisa digunakan sandal gunung. Jangan sampai menggunakan sandal jepit karet biasanya, karena bisa saja kaki Anda terkena bebatuan yang ada di sungai.<\/p>\n\n\n\n

3. Kamera<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

Di era digital, banyak kemudahan untuk mendapatkan kenangan-kenangan manis tak terlupakan.<\/p>\n\n\n\n

Pastinya, pada saat Anda berlibur ingin mengambil beberapa foto atau video yang dapat disimpan. Maka dari itu, sebelum melakukan rafting Anda perlu mempersiapkan kamera yang pas untuk mengabadikan momen dikala rafting. Anda bisa menggunakan kamera Action Cam.<\/p>\n\n\n\n

Peralatan dan Perlengkapan Rafting yang Disediakan<\/strong><\/h2>\n\n\n\n

Ketika Anda sudah mempersiapkan diri sebelum melakukan rafting<\/em>. Pada saat Anda menuju lokasi rafting<\/em>, maka akan tersedia beberapa peralatan dan perlengkapan arum jeram, diantaranya sebagai berikut:<\/p>\n\n\n\n

1. Perahu (Boat)<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

Salah satu peralatan yang tersedia ketika melakukan arum jeram adalah perahu boat. Perahu boat ini berkualitas dan sangat kuat untuk mengarungi sungai berbatu. Boat yang digunakan untuk arum jeram bisa digunakan untuk 4 – 10 orang.<\/p>\n\n\n\n

2. Pelampung<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

Pelampung sangatlah dibutuhkan saat melakukan rafting<\/em>. Pelampung ini bisa menyelamatkan Anda ketika terjatuh ke dalam derasnya air sungai. Bahkan, bisa digunakan untuk melindungi tubuh dari terkena benturan bebatuan.<\/p>\n\n\n\n

Pada saat Anda menggunakan pelampung, lebih baik menggunakannya senyaman mungkin. Tidak terlalu kencang dan longgar, itu saran ketika menggunakan pelampung.<\/p>\n\n\n\n

3. Pelindung Kepala (Helm)<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

Menghindari kepala terkena benturan dari bebatuan yang keras, maka dari itu tersedia pelindung kepala.<\/p>\n\n\n\n

4. Dayung<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

Dayung digunakan untuk mendayung perahu boat. Kegunaan dari dayung sendiri untuk mengatur kecepatan dalam menggerakan perahu boat. Dayung bisa terbuat dari fiber, alumunium, kayu, dan plastik.<\/p>\n\n\n\n

5. Tali Lempar<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

Perlengkapan yang wajib tersedia di dalam perahu boat adalah tali lempar atau throw bag. Tali lempar yang tersedia di dalam boat ini digunakan untuk penyelamatan terhadap nyawa seseorang.<\/p>\n\n\n\n

Biasanya throw bag <\/em>ini digunakan untuk peserta yang ikut arum jeram dan kebetulan terjatuh ke dalam derasnya aliran air sungai.<\/p>\n\n\n\n

6. Tas Kedap Air<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

Tas kedap air biasanya tersedia pada saat melakukan rafting<\/em>. Tas kedap air ini bisa digunakan bagi para peserta rafting <\/em>untuk menyimpan barang-barang yang tidak boleh terkena air.<\/p>\n\n\n\n

7. Pompa<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

Pompa digunakan untuk mengisi udara perahu boat. Biasanya sebelum melakukan rafting <\/em>maka setiap pemandu atau guide <\/em>akan memompakan perahu terlebih dahulu hingga dirasa pas dan cukup udara.<\/p>\n\n\n\n

8. P3K Kit<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

P3K Kit merupakan perlengkapan obat-obatan yang wajib tersedia ketika rafting. <\/em>Untuk peserta yang memiliki permasalahan saat ini dengan kondisi tubuh, maka membutuhkan P3K Kit.<\/p>\n\n\n\n

9. Peluit<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

Peluit digunakan untuk peserta, ketika ada bahaya atau membutuhkan bantuan maka peserta bisa meniupkan peluit. Suara dari peluit dapat menjadi sinyal bagi pemandu atau guide <\/em>arum jeram.<\/p>\n\n\n\n

Dengarkan Arahan Safety Talk Kunci Utama Rafting<\/strong><\/h2>\n\n\n\n

Ketika menunggu peralatan dan perlengkapan sudah siap sedia, maka peserta bisa mendengarkan arahan yang diberikan oleh pemandu rafting<\/em>.<\/p>\n\n\n\n

Pemandu akan memberikan arahan yang pas dan tepat untuk Anda sebelum melakukan arum jeram. Sebelum para peserta mulai melawan derasnya aliran air sungai, ketika melakukan arum jeram.<\/p>\n\n\n\n

Bagi para peserta arum jeram diharapkan untuk mendengarkan secara seksama. Tidak hanya itu, bagi peserta arum jeram yang tidak paham dengan salah satu bagian yang dijelaskan bisa menanyakannya kepada para pemandu atau guide<\/em>. Jangan pernah segan untuk bertanya ketika Anda belum memahami beberapa hal.<\/p>\n\n\n\n

Para pemandu yang akan memandu Anda dan peserta lainnya sudah memahami tipe serta kondisi dari lapangan melakukan arum jeram.<\/p>\n\n\n\n

Ikuti Arahan Pemandu dengan Benar<\/strong><\/h2>\n\n\n\n

Pada saat Anda sudah mendapatkan \u201cSafety Talk\u201d maka saat persiapan peralatan dan perlengkapan yang disediakan oleh pemandu sudah lengkap. Saat inilah Anda akan menghadapi medan aliran sungai yang deras.<\/p>\n\n\n\n

Jangan tidak mempedulikan \u201cSafety talk\u201d yang sudah diberitahukan oleh pemandu atau guide <\/em>Anda. Mengapa? Karena, \u201cSafety talk\u201d akan membuat Anda dan peserta lainnya aman saat melakukan arum jeram.<\/p>\n\n\n\n

Ada kemungkinan permasalahan mengancam di depan Anda dan peserta lainnya ketika melakukan arum jeram, tetapi ketika Anda dan peserta lainnya sudah paham mengenai \u201cSafety Talk\u201d maka Anda dengan yang lainnya bisa menghadapi permasalahan dan melewatinya dengan kondisi yang aman.<\/p>\n\n\n\n

Baca Juga: Kenali Jenis-Jenis Alat Safety dan Fungsinya<\/a><\/strong><\/p>\n\n\n\n

Jadi, jangan sampai Anda tidak mengikuti arahan dari pemandu. Pastikan semua peserta juga ikut panduan yang telah disampaikan oleh para guide<\/em>.<\/p>\n\n\n\n

Apabila Anda sedang berlibur ke Bali dan ingin mencoba rafting, <\/em>Anda bisa menghubungi kontak yang tertera pada website https:\/\/baliwatersport.net\/rafting-ayung-ubud-bali\/.<\/a> Jangan sampai ketinggalan mengikut rafting <\/em><\/strong>di Bali.<\/strong><\/p>\n\n\n\n

Pada saat Anda melakukan rafting di Bali <\/strong>maka akan mendapatkan berbagai macam keindahan alam Bali.<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"

Ingin berlibur, tetapi bingung mau ngelakuin kegiatan apa? Kegiatan liburan yang sederhana tetapi berkesan? Kenapa tidak coba berlibur ke Bali. Di Bali, Anda bisa melakukan aktivitas apapun, seperti melakukan rafting. Rafting di Bali cukup menyenangkan. Maka dari itu, Anda wajib mencobanya. Apa Itu Rafting? Mungkin, sebagian orang masih belum memiliki gambaran yang jelas mengenai rafting […]<\/p>\n","protected":false},"author":2,"featured_media":4570,"comment_status":"open","ping_status":"closed","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"rank_math_lock_modified_date":false,"footnotes":""},"categories":[74,383],"tags":[521],"class_list":["post-4569","post","type-post","status-publish","format-standard","has-post-thumbnail","hentry","category-bisnis","category-info","tag-feature"],"amp_enabled":true,"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/zurapedia.org\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/4569","targetHints":{"allow":["GET"]}}],"collection":[{"href":"https:\/\/zurapedia.org\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/zurapedia.org\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/zurapedia.org\/wp-json\/wp\/v2\/users\/2"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/zurapedia.org\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=4569"}],"version-history":[{"count":0,"href":"https:\/\/zurapedia.org\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/4569\/revisions"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/zurapedia.org\/wp-json\/wp\/v2\/media\/4570"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/zurapedia.org\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=4569"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/zurapedia.org\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=4569"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/zurapedia.org\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=4569"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}